Cara menjadikan HP ANDROID support USB OTG
Android Jadi Support USB OTG – Bagi anda yang sudah lama menggunakan perangkat Android pastinya sudah tidak asing lagi dengan beberapa fitur yang ada di dalamnya. Salah satu fitur yang biasa dimiliki oleh perangkat Android adalah USB OTG. Fitur tersebut memungkinkan perangkat Android bisa membaca penyimpanan eksternal seperti flashdisk bahkan harddisk. Sayangnya tak semua perangkat Android baik itu smartphone atau tablet selalu dikebali dengan fitur USB OTG. Sebagian perangkat Android tak memiliki fitir tersebut dan tidak bisa digunakan untuk membaca file di penyimpanan eksternal seperti tablet dan smartphone. Namun anda tak perlu kawatir karena ada beberapa cara yang dapat dilakukan agar perangkat Android anda bisa support USB OTG. Nah, bagi anda yang penasaran dan ingin tahu informasinya secara lengkap, langsung saja simak baik-baik ulasan dari majalahgadget.com yang satu ini. Oh iya perlu diketahui ada beberapa cara yang bisa dilakukan agar perangkat Android and...
Komentar
Posting Komentar